Selasa, 23 Juni 2015

Anggaran Terbatas Perbaikan Shelter BRT

Dikarenakan anggaran yang terbatas, shelter-shelter BRT (Bus Rampit Transit) yang ditempatkan di Kota Semarang terlihat kurang terawat, apalagi pada pembangunan shelter yang tidak permanen. Tetapi Dinas Perhubungan Komunikasi dan Informatika Agus Harmunanto berjanji akan segera menyelenggarakan perbaikan shlter tersebut dalam waktu dekat.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar